Brown Fox Waffle & Coffee
  • Gambar Makanan Brown Fox Waffle & Coffee 1
  • Gambar Makanan Brown Fox Waffle & Coffee 2
  • Gambar Makanan Brown Fox Waffle & Coffee 3
  • Lihat Semua

Unclaimed

Brown Fox Waffle & Coffee

4.1

26 Ulasan

Ulas

   |   

Rp 100.000 / Orang

Pasar Minggu

Klaim bisnis ini secara gratis!

Dapatkan akses ke pembaruan bisnis dan lebih banyak layanan.

Klaim bisnis ini
Edit info bisnis

Review Brown Fox Waffle & Coffee

4.1

26 Ulasan

Tulis ulasan
  • (8)

  • (15)

  • (2)

  • (0)

  • (1)

  • OktariaA2

    4.0

    Finally! Selalu lewatin ini karena deket rumah tapi baru kali ini nyoba. Harga waffles range 40-50k-ish & dapet porsi lumayan mengenyangkan. Dateng Minggu sore dan lumayan rame tapi masih dapet tempat. Tempat parkir luas, tempat lumayan cozy. Wifi lumayan oke. Cocok buat yang mau wifi-an / kumpul sama temen atau keluarga.Pesen yang Banana Split Waffle & Matcha Adzuki. Ice cream matcha nya the best! Yg legit ada rasa pahitnya. Waffle texture is crunchy and semi-soft, not that thick. Minum Yakult Lychee & Matcha Frapped/‘Tokyo Fog’. Tokyo Fog so-so matcha nya kurang kerasa, dan yakult nya standar aja; even too sweet for my liking, mungkin next time bisa request di kurangin. Overall 4/5!

  • James-Yahya

    4.0

    So far suka banget wafflenya. Enak banget teksturnya crispy gitu, plus sauce dan icecreamnya enak banget. Sangat worth it dengan harga segitu. Yang agak kurang kemaren nyoba gyu taro udon agak kurang asin dan berasa. Tapi so far wafflenya oke banget :)

  • rakaws

    4.0

    So this is one of the not so hidden gem resto slash cafe somewhere between jakarta and depok. This has been my go to resto with my friends because of the value of the food and the taste of it. I have been to this place for four times and finally this is⭐️THE ULTIMATE GUIDE ON WHAT TO ORDER ON BROWNFOX⭐️1. Okonowafu (9/10) This is when okonomiyaki and waffle have a child, boom, burst of HEAVEN. The taste was pretty much like okonomiyaki, very saucy and instead of octopus they use beef which was perfect. A MUST ORDER HERE2. Pretty much all of their sweet waffles: You cant go wrong with waffles. Their batter is perfect already so just choose your favourite toppings!3. Tuna Aglio Olio (8/10): A nice aglio olio! The tuna isnt smelly which is nice, its kinda spicy but just the way i like it. 4. Beef Bolognese Pasta (6/10): Its too ketchupy until i cant taste other flavour than that :( 5. Truffle Cream Pasta (8/10): This one is really nice. Perfect consistency.4. Katsu Curry Rice (4/10): Would not reccomend their curry because the taste change every time i come and mostly it wasnt that good. The sauce is too thin almost like kuah. But the katsu is good5. Gyutan Don (6/10): Small portion but it tastes kinda weird because they i think they use kecap manis in their sauce. the gyutan quality is nice though6. Any house hot tea: Its worthed it! The cup was very big almost like a bowlWill continue to visit this place! ❤️

  • Johnmango928

    5.0

    Enak bgt tempatnya kecil tp nyaman bgtt, makanannya oke. Enak bgt tempatnya buat berlama lamaa movie marathon, chitchat or just ngerjain tugasss!

  • Alvin_Benson

    4.0

    Definitely bakal balik kesini, Truffle Cream Pastanya enak. overall cukup worth it makan disini

  • Duwie_Duwie

    4.0

    This cafe is really cute. Tempatnya lucu didominasi warna pastel sayang ga terlalu luas dan ke sini pas malem minggu untungnya dpet tempat tapi setelahnya bener bener full. Dari segi tempat cukup nyaman.Pesen salted caramel waffle, chicken katsu don, lemon tea. Salted caramel wafflenya enak, bagian luar wafflenya sedikit garing tapi bagian dalemnya empuk dan adonannya sendiri cukup manis. Cocok banget toppingnya ice cream vanilla, almond sama salted caramel. Buat katsu donnya juga enak ayamnya ga kering, porsinya cukup tapi sayang rasa daging ayamnya kurang bumbu. Lemon teanya asemmmm banget bener bener kaya ga pake gula jadi harus minta gula tambahan. Dari segi harga agak pricey ya tapi sebanding sama porsi. Definitely will come back if I crave for waffles

  • ismihadiani

    5.0

    13 Maret 2020, malam yang bikin gw antara mau makan tapi males. Akhirnya nemu ide buat makan disini. Kebetulan ga jauh dari kosan + gw udah liat review di TV.Total makan berdua sekitar IDR 92,000.Kita berdua pesan...1. Classic WaffleTampilannya bagus dengan irisan strawberry dan taburan almond, saus maple ada dipinggiran piring seperti digambar. Pas mau makan. Aduh gw takut ga habis, takut kekenyangan. Pas udah dipotong, dioles pake sirup maple..LAH APA NIH!. Tektstur garing di luar tapi lembut di dalem, dan ga begitu tebal. Ringan banget, rasanya sekali makan 1 potong pengen terus sampe habis. Dan bener, gw bisa habis makan 1 waffle bulat sendiri. Padahal posisi perut agak kenyang tanggung 🤣😂.2. Caramel Waffle.Tampikan bagus, dengan taburan waffle dan saus karamel. Menurut suami gw enak, tapi sausnya kurang banyak. Dan karena perut cowo ruangnya luas (sepertinya). Makan 1 bulet waffle menurut suami belum bikin dia kenyang 🤣🤣.Untuk service, orangnya ramah-ramah, dan kayaknya staff-nya cowo semua 😁.Yaa kalau mau makan waffle yang gede tapi ringan. Monggo coba ke Brownfox. Kalau hari gajian gw udah tiba, mungkin bakal pesen lebih dari 2 menu 😁.

  • 0201983

    4.0

    Sebagai salah satu pecinta waffle rasanya wajib bgt dateng ke resto ini. Aku pesan menu Banana Split Waffle,perpaduan topping nya pas,waffle nya juga enak,ga terlalu garing,porsinya juga pas ngenyangin. Untuk harga sendiri masih cukup terjangkau.Untuk tempatnya sendiri tidak terlalu luas namun cukup nyaman,parkirannya juga cukup luas.Pasti kembali lagi untuk coba menu lainnya 😉

  • sarah h

    5.0

    Follow Me On InstaGram : awakdoyankulinerWafflenya Rasanya Pas Banget & Padat, Ga Dominan Rasa Tepung. Mau Manis Atau Asinnya Disini Banyak Variannya. Tempatnya Cozy & WiFi Kenceng

  • KucluxZ

    4.0

    Sebagai pencinta waffle aku seneng bgt krn ga tlalu jauh dr rumah, tempatnya lucu ada buku2 jg kalau suka baca. Beruntung aku ke sana ga terlalu ramai. Kali ini aku order macha waffle karena aku pencinta matcha dan juga Brownfox almond latte. Muluss..wafflenya and kombinasinya ga buat eneg..dan lattenya juga aku suka. I’ll be back for sure

Lokasi Brown Fox Waffle & Coffee

  • Sarapan
  • Masjid

Brown Fox Waffle & Coffee terletak di Jl. Taman Margasatwa No. 9S, Pasar Minggu, Jakarta 12550.Ini adalah restoran Kafe di dekat Pasar Minggu. Hidangan lain juga sangat cocok untuk makan siang atau makan malam.Ramai food blogger juga kunjungi restoran ini untuk buat mukbang.

Lihat Semua

Apakah ini restoran Anda daftar?

Klaim bisnis Anda untuk update infonya dan dapatkan lebih banyak layanan.

Tambahkan foto

Klaim bisnis ini

Masakan populer di dekat saya

Tempat Makan Populer

Apakah ini restoran Anda daftar?

Klaim bisnis Anda untuk update infonya dan dapatkan lebih banyak layanan.

Tambahkan foto

Klaim bisnis ini